Konferensi Human Right Cities 2017

Tanggal:
...

Wakil Bupati Kubu Raya, Hermanus menjadi salah satu pembicara dalam Konferensi Human Rights Cities 2017 atau Konferensi Nasional Kabupaten/Kota Hak Asasi Manusia (HAM) 2017, di Manhattan Hotel Kuningan, Jakarta (7/12). Konferensi yang diselenggarakan INFID ( International NGO Forum on Indonesian Development ) bekerjasama dengan Komnas HAM dan Kantor Staf Presiden ini, mengusung tema "Memperkuat Peran Pemerintah Daerah dalam Mencegah Intoleransi dan Ekstremisme dengan Kekerasan Melalui Perluasan Kabupaten/Kota HAM". Tujuannya agar banyak daerah menghadirkan kebijakan dan layanan ramah HAM atau human right cities.

\

Kabupaten Kubu Raya khususnya, sejak pertengahan tahun 2014 sudah masuk menjadi salah satu kabupaten HAM dengan pemenuhan hak-hak asasi manusia yang dimulai dari pembangunan infrastruktur, kemudahan pelayanan dan terbangunnya keharmonisan dimasyarakat yang dimulai dari keharmonisan pemimpin di Kubu Raya.

Last Update: Dec 07, 2017 / 14:15 PM

tag

Konferensi Human Right Cities 2017

Share with your friends & family

Berita Terkait